Nama file HTML anda beri nama : index.html
Ketik Scriptnya sbb :
<html>
<!-- Bagian Kepala (terdiri dari judul halaman dan link ke file css -->
<head>
<title>Membuat Layout Website Dengan CSS</title>
<link href="style.css" rel="stylesheet" type="text/css">
</head>
Terdapat 3 cara untuk menuliskan perintah CSS (style sheet/lembar perintah CSS) :
- Eksternal style sheet
- Internal style sheet
- Inline style
Eksternal Style Sheet
Eksternal style sheet sangat ideal digunakan untuk halaman web yang banyak. Dengan